Junior Hoppers_IBL_Foto Viralterkini Indonesia (25) Viralterkini.id, Jakarta – Berakhirnya agenda Junior Hoopers yang di prakasai oleh Indonesian Basketball League (IBL) dalam program pembinaan usia dini yang bekerja sama dengan Blackmores diselenggarakan di GOR Simprug, Jakarta,
Junior Hoppers diikuti oleh peserta dari berbagai kategori usia, yaitu KU-10 Mix, KU-12 Putra, KU-12 Putri, KU-14 Putri, dan KU-15 Putra.
Program Junior Hoopers menjadi langkah strategis IBL untuk memperkuat jalur pembinaan atlet muda. Melalui pelatihan yang terstruktur, menyenangkan, serta didukung oleh edukasi kesehatan dari Blackmores, IBL berupaya menghadirkan program pengembangan menyeluruh yang mencakup aspek teknik, fisik, mental, hingga gaya hidup sehat bagi anak-anak pencinta basket.
Final yang memberikan tontonan menarik dan penuh dengan gensi menghasilkan para juara di 5 kategori.
Inilah rincian juaranya, sebagai berikut :
KU-15 Putra :
Juara 1 : Airone
Peringkat 2 : Roar
Peringkat 3 : Victoria
KU-15 Putri :
Juara 1 : Roar
Peringkat 2 : Playfiels
Peringkat 3 : Warrior
Tidak ada komentar